- Komunikasi 2 Arah (VHF dan UHF)
- Komunikasi 1 Arah (Radio Kumunitas FM)
- Komunikasi Online
- Komunikasi Off Air
Lembaga Pengabdian dan Pengkajian Masyarakat dan Lingkungan MERAPI RESCUE COMMUNITY (LPP ML MRC) atau dikenal juga sebagai MITIGATION, RESCUE and CONSERVATION Institution (MRC Institution). MRC Institution bergerak di bidang Mitigasi, Rescue dan Konservasi dengan kegiatan yang ditekankan kepada tindakan nyata yang dibutuhkan dan dirasakan oleh masyarakat secara cepat, benar, aman, akurat dan terukur.
Senin, 04 Maret 2013
Sarana Komunikasi MRC
Sarana Komunikasi merupakan hal yang penting dalam menunjang kegiatan baik dalam kondisi normal ataupun dalam kondisi darurat. Adapun Sarana Komunikasi MRC sebagai berikut:
Komunikasi 2 Arah (VHF dan UHF)
Kode Panggil: MRC 977
Lokasi Repeater (Radio Pancar Ulang): Tlogowatu, Kemalang, Klaten
Output: 149.770 Mhz
Input: 159.070 Mhz
Tone: 88.5
Komunikasi 1 Arah (Radio Komunitas FM)
Kode Panggil: Radio Komunitas Tlogowatu
Lokasi Studio Radio Komunitas: Tlogowatu, Kemalang, Klaten
Kondisi: Dalam tahap pengembangan
Komunikasi Online
Facebook: lpp.mrc
Komunikasi Off Air
Poster, Komik, Diseminasi, Sosialisasi
Kuliah dan Diskusi
Contoh Poster:
Contoh Materi Kuliah dalam bentuk Poster
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar